Sabtu, 17 April 2010

PEMAKAIAN KATA TO DO
Kata To Do berfungsi sebagai kata kerja bantu. Dan kata To Do yang artinya mengerjakan sesuatu berfungsi sebagai kata kerja penuh.
Contoh:
-I do my home work
-You do your exercise
-He does his sum
-Atira does it

Pengertian Do yang lain:
1.Menyatakan sungguh-sungguh
-I do it my self!
2.Mempunyai arti silakan dan menyatakan sesuatu permintaan
-Do be quite!
-Do sit down!
3.Untuk memberi tekanan
-Do tell me!
-Do work hard!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar